BDR PAI MAKNA IMAN KEPADA RASUL ALLAH KELAS 5

 

PELAJARAN 7 MARI MENGENAL RASUL-RASUL ALLAH

SUBTEMA MAKNA IMAN KEPADA RASUL ALLAH

Kegiatan Belajar Mengajar Hari ini :

1. Tujuan Pembelajaran Hari ini :

- Siswa dapat menyebutkan Makna Iman Kepada Rasul Allah
- Siswa dapat mengetahui nama-nama Rasul Allah

2. AKtifitas Pembelajaran

- Pengertian Nabi dan Rosul
Secara bahasa, kata Nabi berasal dari bahasa Arab, Naba yang berarti dari tempat yang tinggi. Pengertian secara umum, Nabi ialah seorang manusia Hamba Allah SWT yang 
diberi kepercayaan berupa wahyu untuk dirinya sendiri. Wahyu yang diterima Nabi dari Allah tidak wajib disampaikan maupun diajarkan kepada umatnya. Namun Nabi tetap memiliki kewajiban untuk mengamalkannya.
Sedangkan Rasul berasal dari kata Risala yang artinya penyampaian. Arti Rasul secara istilah, yakni seseorang yang mendapat wahyu dan kepercayaan dari Allah SWT, selanjutnya 
diamalkan dan memiliki kewajiban menyampaikan wahyu tersebut kepada umatnya.

Berikut nama-nama Nabi dan Rasul yang wajib diketahui :






Nabi dan rasul merupakan manusia pilihan Allah Swt. yang memiliki perbedaan, diantaranya:









Untuk lebih memahami Makna beriman kepada Rasul Allah SWT, Simak dalam Video pembelajaran dibawah ini :

Setelah menyimak video tentang Makna beriman kepada Nabi dan Rasul, mudah-mudahan ananda semua dapat memahami dan mempraktikkan dalam kehidupan sehari-hari. Selanjutnya mengisi Evaluasi hari ini.

3. EVALUASI SISWA

- Mengerjakan Kegiatan siswa 7.1 dibahan ajar PAI. (Mengirimkan Foto Siswa sedang mengerjakan Kegiatan Siswa dan Foto Kegiatan Siswa Sudah diisi Via Whattaps Group).

Cimahi, 14 Februari 2022




Budi Wijaya

0 Comments:

Post a Comment